25
Merpati Raya Telp. (021) 7736027
Jakarta Selatan
No.
: 002/SJA/IX/16 September 21st, 2016
Subject
: Order Acknowledgement
Mr.
Andri
Manager
CV Sumber Rejeki
104 Klender Street
Jakarta
Dear Mr. Andri,
We are pleased to have received your
order of September 16, 2016 by order letter No. 010/SR/IX/16. Item which you order as follow:
NO
|
NAME
|
TYPE
|
QUANTITY
|
PRICE
|
AMOUNT
|
1
|
Netbook
|
Aple
|
2 buah
|
Rp 5.000.000
|
Rp 20.000.000
|
2
|
Laptop
|
Toshiba
|
3 buah
|
Rp 4.000.000
|
Rp 12.000.000
|
3
|
Printer
|
Cannon
|
6 buah
|
Rp
400.000
|
Rp 2.400.000
|
4
|
LCD
|
Toshiba
|
1 buah
|
Rp 5.000.000
|
Rp
5.000.000
|
TOTAL AMOUNT
|
Rp 39.400.000
|
Total Amount : Thirty
Nine Million Four Hundred Thousand Rupiah
Payment : Cash on Delivery
All item which you order is already
available. We will immediately send your order. Please do not hesitate to
contact us if you require further information.
We thank you for your order and we
look forward to being of service to you in the future.
Yours sincerely,
Putri Indah Surya
Marketing Manager
Explain
about Order Acknowledgement Letter
Order acknowladgement letter is a letter of acknowledgment or reply letter orders
made by the company or agency to provide confirmation that the order
letter or document
from the customer has been
received, confirming that the goods ordered are available, confirming whether the order placed is appropriate or
would like to be added or subtracted.
Surat order
acknowladgement adalah surat pengakuan atau surat balasan pesanan yang dibuat
oleh perusahaan atau instansi untuk memberikan konfirmasi bahwa surat pesanan
atau dokumen yang dikirim pelanggan telah diterima, mengkonfirmasikan bahwa
barang yang dipesan ada, mengkonfirmasikan apakah pesanan yang dipesan sudah
sesuai atau ingin ditambah atau dikurang.
Explain
the reason I chose to make Order Acknowledgement Letter
The reason I chose to make an example of order
acknowledgment letter is because previously I've never made an order
acknowledgment letters when I was a vocational high school. And
I think the order
acknowledgment letter is very important in the business world because it can be
used to confirm orders booked customers via telephone or through the letter, so there is little possibility of errors in the
delivery of goods and the company can tell the customer if the goods ordered
are present or not, if the items requested were no customers in the company
customers can order
with another company. So
that customers will not be disappointed and can continue to work just as well
with the company.
Alasan saya memilih
membuat contoh tentang surat order acknowledgement adalah karena sebelumnya
saya sudah pernah membuat surat order acknowledgement sewaktu saya masih SMK.
Dan menurut saya surat order acknowledgement ini sangat penting sekali dalam
dunia bisnis karena bisa digunakan untuk mengkonfirmasikan pesanan yang dipesan
pelanggan melalui telepon atau pun melalui surat, sehingga kecil kemungkinan
terjadi kesalahan dalam pengiriman barang dan perusahaan bisa memberitahukan
kepada pelanggan apakah barang yang dipesan ada atau tidak, jika barang yang
diminta pelanggan tidak ada diperusahaan tersebut pelanggan dapat memesan
kepada perusahaan lain. Sehingga pelanggan tidak akan kecewa dan dapat terus
bekerja sama dengan baik dengan perusahaan tersebut.